Skip to main content

Cara cek sertifikat pelaut yang sudah online terbaru

Cara cek sertifikat pelaut yang sudah online terbaru - Sertifikat pelaut merupakan suatu dokumen penunjang yang sangat diperlukan untuk dunia kerja, tentunya untuk mendapatkannya tidaklah mudah serta membutuhkan biaya yang tak sedikit, untuk menjamin keasliannya pemerintah melalui departemen perhubungan laut telah menerbitkan kode nomor pelaut serta nomor kode sertifikat secara online, hal ini dimaksutkan untuk menghindari pemalsuan dokumen kepelautan tersebut

berikut cara cek sertifikat pelaut yang sudah online :
langkah pertama kunjungi alamat berikut Seafarer atau link https://pelaut.dephub.go.id/ diharapkan tidak mencatupkan www pada link tersebut untuk menghindari eror link, setelah anda berhasil masuk kehalaman utama maka akan akan muncul tampilan berikut

Langkanya :
  • kode pelaut isikan dengan nomor BST atau sertifikat lainnya
  • kode sertifikat isikan dengan nomor sertifikat yang ingin dicek
  • Iput kode captcha sesuai yang tertera pada gambar urutan ketiga biasanya random
Catatan
Kode captcha harus dengan benar dengan mengetik hurup kapital serta angka yang tertera pada layar untuk menghindari eror, dan jika terdai eror atau code captcha tidak bisa diinput cukup dengan menekan tombol Control dan R secara bersamaan pada keybord pada komputer atau melakukan muat ulang halaman, dikarekan kode captcha disetting 30 detik setiap user yang melakukan penecekan sertifikat ini, diharapkan anda telah menyiapkan kode sertifikat yang ingin dicek
Jika sertifikat yang telah online maka akan keluar bentuk fisiknya untuk mencetak file sertifikat tersebut anda cukup menekan tombol print yang telah tersedia pada layar
Demikian artikel Cara cek sertifikat pelaut yang sudah online terbaru, semoga bermanfaat, dan apabila kurang silhkan tinggalkan pesan dikolom komentar
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar